Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN-T MBKM Kelompok 97 UPNVJT Mengadakan Sosialisasi Pentingnya Kewirausahaan Sejak Dini di SDN Banjaragung II Jombang

26 Maret 2022   10:02 Diperbarui: 26 Maret 2022   10:12 268 0
Jombang 24/03/2022- Kelompok 97 KKN-T MBKM Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur di bawah Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) atas nama Ibu Kusuma Wardhani Mas’udah, S.Si., M.Si, dan dihadiri oleh Person in Charge (PIC) atas nama Eka Restu Justitian, S.Kom, mengadakan acara sosialisasi untuk siswa dan siswi kelas 1 sampai dengan kelas 6 SD Negeri Banjaragung II, Kecamatan Bareng, Kabupaten Jombang. Sosialisasi yang diadakan yakni bertema tentang “Pentingnya Kewirausahaan Sejak Dini”.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun