Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN Kolaboratif : Pemberantasan Sarang Nyamuk di Desa Rambigundam untuk Masyarakat yang Lebih Sehat

6 Agustus 2023   18:42 Diperbarui: 6 Agustus 2023   21:14 111 0
Rambigundam - Semangat gotong royong dan kolaborasi menjadi kunci sukses dalam program pemberantasan sarang nyamuk yang digagas oleh mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN)-kolaboratif, perangkat desa, dan Puskesmas di desa Rambigundam. Melalui pendataan rumah yang terdapat jentik-jentik, pemberian abate, dan edukasi kepada masyarakat, mereka berhasil menciptakan perubahan positif dalam upaya mewujudkan masyarakat yang lebih sehat dan bebas dari ancaman nyamuk.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun