Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Turut Serta dalam Pengelolaan Daging Kurban, Mahasiswa KKN UIN Walisongo Semarang Kaget dengan Kemeriahan Qurban Dusun Kradenan

11 Juli 2022   14:45 Diperbarui: 11 Juli 2022   15:01 125 1
Kradenan, Batang - Hari Raya Idul Adha selalu identik dengan daging kurban, begitupun di dusun Kradenan yang merayakan Hari Raya Idul Adha dengan rukun dan kompak, mulai dari malam takbir dengan mengumandangkan takbir bersama-sama, kemudian di paginya melakukan sholat Ied dan dilanjut pemotongan hewan kurban, seluruh warga kradenan ikut andil semua, mulai dari menjadi penonton saja, ada yang ikut membantu pemotongan, pembersihan, pembagian dan pemasakan. Ahad, (10/7) Siang

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun