Program Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN-T) 58 yang dilaksanakan oleh mahasiswa Universitas Swadaya Gunung Jati (UGJ) di Desa Karangmalang, bertujuan untuk mendorong pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) melalui kemudahan dalam pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB). Kegiatan ini diadakan sebagai respons terhadap pentingnya legalitas usaha, khususnya bagi pelaku UMKM yang ingin meningkatkan akses pasar, memperoleh bantuan pemerintah, dan menjamin keberlanjutan bisnis mereka di tengah persaingan yang semakin kompetitif.
KEMBALI KE ARTIKEL