Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

KKN Kolaboratif 197: Kopi dan Tembakau Sebagai Potensi Menjanjikan dari Desa Slateng Kecamatan Ledokombo Jember

29 Juli 2022   16:47 Diperbarui: 29 Juli 2022   16:57 688 1
Desa Slateng merupakan salah satu desa yang terletak di kaki barat Gunung Raung Kecamatan Ledokombo Kabupaten Jember dengan luas 2248, 24 ha dengan ketinggian mencapai 700 m dpl diatas permukaan laut membuat desa ini termasuk kedalam daerah dataran tinggi. Topografi desa seperti itu dimanfaatkan warga setempat dengan melakukan pertanian pada sektor penanaman kopi dan tembakau. Pada saat ini, kegiatan tersebut hidup berdampingan dan mempunyai sisi menjanjikan sebagai potensi desa yang bisa menjadi peningkatan perekonomian.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun