Jumat, 23 Agustus 2024, Desa Jaring Halus, Sumatera Utara - Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU) kelompok 179 mengadakan penyuluhan mengenai pencegahan stunting bagi warga Desa Jaring Halus yang memiliki balita. Kegiatan ini dilaksanakan dengan memperkenalkan olahan ikan gulamah menjadi nugget ikan, yang kemudian dibagikan kepada para ibu-ibu di desa Jaring Halus dari rumah ke rumah.
KEMBALI KE ARTIKEL