Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

KKN Kolaborasi 169: Pemanfaatan Kotoran Ternak Sapi Menjadi Pupuk Kandang

13 Agustus 2023   23:35 Diperbarui: 14 Agustus 2023   00:07 128 0
Minggu (13/8/2023) - Mahasiswa KKN Kolaborasi Kelompok 169 memanfaatkan kotoran sapi menjadi pupuk kandang. Pembuatan pupuk ini berlokasi di Dusun Gempal, Desa Pakusari, Kecamatan Pakusari, Kabupaten Jember. Kegiatan tersebut dilakukan sebagai upaya penyediaan pupuk berbahan feses sapi yang mudah didapatkan oleh masyarakat sekitar karena mayoritas masyarakatnya adalah peternak sapi dan petani tembakau. Pembuatan pupuk kandang ini juga dapat digunakan sebagai pupuk tanaman bagi pemilik ternak maupun petani di Dusun Gempal

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun