Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Diskusi Program Kerja Mahasiswa KKN Kolaboratif 132 di Desa Jambesari, Membangun Sinergi untuk Pembangunan Desa

10 Agustus 2024   08:21 Diperbarui: 10 Agustus 2024   08:28 61 0
Jember, 9 Agustus 2024--- Baru-baru ini, mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN)  dan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) mengadakan diskusi mengenai program kerja (proker) di Desa Jambesari. Pertemuan ini merupakan langkah penting dalam mengintegrasikan rencana akademik dengan kebutuhan masyarakat desa, bertujuan untuk memastikan bahwa proker mahasiswa sesuai dengan aspirasi lokal.

Agenda Diskusi
Diskusi dimulai dengan presentasi dari mahasiswa KKN mengenai berbagai proker yang mereka rencanakan untuk Desa Jambresari, termasuk BMC dan sosialisasi POC ( Pupuk Organik Cair). Mahasiswa memaparkan tujuan, strategi, dan manfaat dari setiap program yang dirancang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun