Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN UNEJ Mendorong Legalitas dan Pengembangan UMKM di Desa Olean Situbondo

23 Agustus 2023   21:46 Diperbarui: 23 Agustus 2023   21:55 95 0
Desa Olean, Kabupaten Situbondo, 19 Agustus 2023 - Desa Olean, yang berada di Kabupaten Situbondo, telah terbukti sebagai kawasan dengan potensi melimpah, baik dari segi budaya maupun sumber daya. Kondisi geografis yang dimilikinya mendorong masyarakatnya untuk menggeluti wirausaha sebagai salah satu pilihan pekerjaan yang sesuai. Dengan total 80 lebih UMKM yang tersebar di enam dusun, yakni Olean Tengah, Olean Selatan, Olean Krajan, Kandang Barat, Kandang Utara, dan Kandang Selatan, sektor-sektor seperti makanan, toko kelontong, jasa penjahit baju, dan laundry pakaian telah tumbuh subur di desa ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun