Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Penyuluhan PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat) oleh Kelompok KKN Kolaboratif 130

20 Agustus 2023   22:18 Diperbarui: 21 Agustus 2023   02:04 152 0
Kelompok KKN Kolaboratif 130 Kabupaten Jember mendatangi beberapa sekolah dasar untuk melakukan penyuluhan PHBS atau Perilaku Hidup Bersih dan Sehat. Kami melakukan Penyuluhan di 3 sekolah dasar yaitu SDN 1 Jambesari, SDN 2 Jambesari, SDN 3 Jambesari. Sebelum melakukan penyuluhan kelompok kami mulai berpencar menjadi 3 kelompok untuk mendapat persetujuan dari kepala sekolah. Program ini bertujuan untuk memperkenalkan PHBS kepada siswa sekolah dasar sejak dini di desa Jambesari. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun