Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pelaksanaan Verifikasi Data Terpadu Kesejahteraan Sosial Warga Desa Rowotengah oleh Mahasiswa KKN Kolaboratif Kelompok 125

25 Agustus 2022   09:08 Diperbarui: 25 Agustus 2022   09:10 80 0
DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial) adalah salah satu program kerja pemerintah pusat untuk mendata masyarakat kurang mampu atau yang terdampak masalah ekonomi. Tujuan diadakan DTKS adalah agar penyelenggaraan kesejahteraan sosial dapat dilaksanakan secara terarah, terpadu, dan berkelanjutan oleh kementerian atau lembaga, pemerintah daerah, dan masyarakat. Oleh karena itu DTKS menjadi salah satu program kerja utama bagi Mahasiswa KKN Kolaboratif 2022 yang ditempatkan di wilayah Kabupaten Jember.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun