Langkat, 26 Agustus 2024-Desa Raja Tengah merayakan sebuah momen penting dalam program pengabdian masyarakat yang diinisiasi oleh mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) 115 Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (UINSU). Kegiatan ini melibatkan peresmian dan pemasangan plang desa, yang diharapkan dapat meningkatkan identitas dan aksesibilitas wilayah tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL