Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN-K Kelompok 115: Penerjunan Peserta KKN Kolaboratif 2023 untuk Mewujudkan SDGs Desa Pondokdalem

19 Juli 2023   22:15 Diperbarui: 19 Juli 2023   22:44 168 1
Jember - Senin, 17 Juli 2023 telah dilaksanakan penerjunan sebanyak 3.500 peserta KKN Kolaboratif ke-2 yang berasal dari 18 perguruan tinggi, diantaranya 16 perguruan tinggi Jember, 1 perguruan tinggi Malang, dan 1 perguruan tinggi Surabaya yang tersebar di berbagai desa di Kabupaten Jember, salah satunya desa Pondokdalem, Kecamatan Semboro. Dalam acara penerjunan KKN-K ini dihadiri oleh bupati Jember, Ir. H. Hendy Siswanto, S.T., IPU beserta Direktur Riset, Teknologi dan Pengabdian Kepada Masyarakat Kemendikbudristek RI, Prof. Dr. Ir. M. Faiz Syuaib, M.Agr.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun