Sukoreno, 22 Agustus 2023 - Ditinjau dari mata pencaharian warga Desa Sukoreno yang mayoritas adalah petani dan peternak, pelatihan pembuatan pupuk ini sangat bermanfaat. Hal ini dikarenakan banyaknya limbah yang dihasilkan dari kedua profesi tersebut yang tidak diolah sehingga menimbulkan pencemaran lingkungan. Oleh karena itu, limbah tersebut harus diolah dengan hal yang positif, contohnya di olah menjadi pupuk kompos dan ecoenzyme.
KEMBALI KE ARTIKEL