Mahasiswa KKN kelompok 08
Universitas Jember membantu sistem database kependudukan. Sistem database kependudukan yang aktual sangat dibutuhkan untuk kegiatan pengelolaan kependudukan di pemerintahan di tingkat daerah dan pusat. Sistem kependudukan Desa Tegalrejo saat ini masih manual sehingga kurang efisien dalam pengelolaan data. Pencarian layanan informasi publik di desa masih dilakukan secara manual, sehingga dapat dikatakan kurang efisien dalam melayani masyarakat. Teknologi yang ada dapat digunakan untuk menghemat waktu dan tenaga, oleh karena itu diperlukan sistem database untuk penduduk desa.
KEMBALI KE ARTIKEL