Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kembangkan Potensi Desa Garahan, KKN Kolaboratif 053 Lakukan Sosialisasi Pembuatan Pupuk dan Briket

18 Agustus 2023   17:12 Diperbarui: 18 Agustus 2023   17:13 102 0
Pada Selasa (16/8/2023), Kelompok KKN Kolaboratif (KKN-K) 053 di Desa Garahan melakukan kegiatan sosialisasi pengolahan limbah kopi menjadi pupuk dan briket. Bersama perangkat desa, ketua dusun, dan ketua RT setempat, sosialisasi dilaksanakan di Dusun Ranggi, Desa Garahan. Sejumlah warga berkumpul untuk mengikuti kegiatan sosialisasi tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun