Lumajang - Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) semester ini di Universitas Jember telah resmi berakhir, Mahasiswa KKN UMD Kelompok 172 meninggalkan jejak positif yang menginspirasi di masyarakat sekitar. Selama beberapa bulan terakhir, Mahasiswa KKN UMD Kelompok 172 telah berdedikasi dalam berbagai program kerja yang bertujuan untuk memberikan dampak nyata bagi lingkungan dan komunitas setempat.
KEMBALI KE ARTIKEL