Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pemanfaatan Limbah Kayu Menjadi Briket oleh Mahasiswa KKN Umsida sebagai UMKM Candiharjo

14 Februari 2023   08:58 Diperbarui: 14 Februari 2023   09:01 191 0
Masyarakat khususnya di pedesaan biasanya menggunakan kayu sebagai bahan bakar untuk memasak. Selain itu juga dapat diolah lebih lanjut menjadi arang yang dapat juga digunakan untuk memasak. Kayu bakar dapat diperoleh dengan cara menebang kayu, memungut dari cabang dan ranting pohon yang patah atau dari limbah industri pengerjaan kayu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun