Stunting merupakan suatu kelainan atau penyakit yang banyak terjadi di Indonesia. Sehingga stunting perlu dicegah dan diatasi agar tidak semakin marak dan tinggi. Hal ini pun disorot oleh UIN Malang sehingga dalam pelaksanaan KKM diberikan amanat untuk para mahasiswa ikut dalam meredakan stunting yang ada didesa.
KEMBALI KE ARTIKEL