Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

NOBAR Piala AFF 2024 di Gubugklakah: Menyambung kebersamaan warga, Mempererat perjuangan timnas dan Camilan penghangat suasana

24 Desember 2024   14:10 Diperbarui: 24 Desember 2024   14:10 88 0
Gelaran nonton bareng (nobar) semifinal Piala AFF 2024 di Balai Desa Gubugklakah menjadi momen kebersamaan yang hangat di tengah hujan rintik. Diselenggarakan oleh tiga kelompok KKM UIN Malang, kelompok 4, 74, 144. Dihadiri bersama teman-teman karang taruna dan warga desa, acara ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi dan menumbuhkan rasa kekeluargaan di antara masyarakat setempat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun