Pada tanggal 19 Desember 2024, Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang secara resmi melepas 2.571 mahasiswa untuk melaksanakan program Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) di berbagai wilayah di Malang Raya. Salah satu lokasi yang menjadi fokus pengabdian adalah Desa Plaosan, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Malang, di mana dua kelompok mahasiswa, yaitu kelompok 147 dan 67, ditugaskan untuk melaksanakan kegiatan tersebut. Acara pembukaan KKM ini berlangsung pada hari Jumat, 20 Desember 2024, di Balai Desa setempat.Â
KEMBALI KE ARTIKEL