Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Kreasi Balon Plastisin

18 Februari 2014   17:58 Diperbarui: 24 Juni 2015   01:43 326 0

Siapa nih si kecil yang suka bermain plastisin? Jika di rumah ada plastisin yang sudah tidak terpakai bisa loh dikreasikan menjadi mainan yang baru untuk si kecil. Anda dapat mengajak si kecil membuat kreasi “Balon Plastisin”.

Cara membuatnya sederhana, yaitu sediakan:

  • Balon aneka warna
  • Spidol
  • Plastisin yang sudah tidak terpakai

Langkah-langkah yang harus dilakukan:

  1. Siapkan balon aneka warna
  2. Isi balon tersebut dengan plastisin yang sudah tidak terpakai
  3. Usahkan agar tidak ada udara berlebih yang masuk ke dalam balon. Sehingga balon menempel dengan plastisin.
  4. Berikan karakter lucu di balon menggunakan spidol permanen.
  5. Balon pun siap dimainkan si kecil.
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun