Pernah tidak sih bertanya-tanya, mengapa Indonesia tidak pernah mengalami peristiwa turunnya salju? Ternyata faktanya Indonesia merupakan salah satu dari tiga negara tropis yang mempunyai puncak bersalju. Di pegunungan Jayawijaya ada beberapa puncak yang tertutup lapisan salju yaitu Cartenz Glacier, West Northwall Firn, dan East Northwall Firn.
KEMBALI KE ARTIKEL