Seperti yang kita ketahui dewasa ini makin banyak teknologi yang dapat mendukung aktivitas manusia bahkan mempermudah manusia untuk berhubungan satu sama lainnya tanpa bertatap muka sekali pun, yaitu Internet yang dapat mengakses berbagai macam media sosial untuk menghubungkan setiap orang dengan mudah. Sudah berbagai macam media sosial yang timbul di kalangan masyarakat terutama di Indonesia. Mulai dari facebook,twitter,instagram,whatsapp,line dan lain sebagainya. Tidak hanya orang penting saja yang bisa mengakses media sosial ini,anak SD pun sudah bisa dan mengerti cara menggunakannya.Â
KEMBALI KE ARTIKEL