Indonesia merupakan negara maritim yang memiliki perairan yang begitu luas dari pada daratan. Tidak hanya itu Indonesia juga memiliki sumberdaya alam yang begitu melimpah salah satu pemberdayaan sumberdaya alam adalah dengan budidaya ikan melalui Tambak. Tambak sendiri merupakan kolam berisi air payau yang berada pasa pesisir laut, konon katanya tambak ini ada sejak zaman hindu jawa pada masa majapahit, tahun 1200-1400 (S.M.). Ikan yang di budidayakan pada tambak biasanya meliputi ikan bandeng, udang dan karang.
KEMBALI KE ARTIKEL