Badan Pengawas Pemilu sebagai salahnya satu lembaga negara, sudah semestinya menjalankan amanat reformasi birokrasi. Birokrasi yang bebas dari korupsi dan mengedepankan kualitas pelayanan publik. Dengan komitmen yang kuat, Bawaslu mencanangkan zona integritas yang ditandai dengan penandatangan piagam pencanangan zona integritas di lingkungan Bawaslu.
KEMBALI KE ARTIKEL