Persoalan mengenai poligami memang tak pernah habis untuk diperbincangkan, akhir-akhir ini banyak beredar video yang menampilkan pasangan yang sedang melangsungkan pernikahan, namun dihadiri oleh dua istri sebelumnya dari pasangan pengantin laki-laki tersebut. Rupanya pengantin pria tersebut sudah memiliki dua orang istri namun menikah lagi.
KEMBALI KE ARTIKEL