Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

'Doa Politik' dan 'Politik Doa'

16 Mei 2024   16:12 Diperbarui: 16 Mei 2024   16:35 133 1
Agama seringkali menjadi pilar kuat dalam kehidupan sosial dan politik, memainkan peran yang signifikan dalam membentuk norma, nilai, dan tindakan kolektif masyarakat. Dalam konteks ini, hubungan antara agama, doa, dan politik menjadi subjek yang menarik untuk diselami, melalui dua konsep yang berbeda namun saling terkait: "Doa Politik" dan "Politik Doa", khususnya  dalam wascana politik Indonesia saat ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun