Gagal ginjal kini tidak hanya menyerang orang dewasa, tetapi juga anak-anak. Salah satu ciri utama gagal ginjal pada anak-anak adalah bahwa penyakit yang mendasarinya berbeda dari yang dialami oleh orang dewasa. Selain itu, anak-anak menghadapi komplikasi serius yang khusus terjadi pada mereka, seperti gangguan pertumbuhan dan perkembangan serta masalah urologi (Harada, Hamasaki, Okuda, Hamada, & Ishikura, 2022). Â
KEMBALI KE ARTIKEL