Setiap tahun Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang menjalankan Program KKM yang dilaksanakan selama 40 hari. Pada tahun ajaran 2023/2024 program KKM dilaksanakan mulai tanggal 20 Desember 2023-31 Januari 2024. Sebelum menjalankan program KKM setiap kelompok membuat acara pembukaan di desa masing-masing tempat dilaksanakannya KKM yang telah ditentukan oleh kampus. Â
KEMBALI KE ARTIKEL