Bank syari'ah jika menilik dari segala sisi sangat lah menarik untuk di bahas, salah satunya ialah bank syari'ah merupakan lembaga keuangan yang menjalankan usaha nya sesuai dengan syariat agama islam dan pelarangan terhadap riba, bunga, dan maghrib(maysir, gharar, riba) kendati sudah lama ada sejak era reformasi/1991(lahirnya Bank Muamalat ) namun jika head to head dengan bank konvensional, bank syari'ah masih kalah populer/di kenali oleh masyarakat Indonesia ketimbang bank konvensional
Berikut kami paparkan beberapa alasan/penyebabnya
Penyebab bank syariah kurang diminati dapat melibatkan berbagai faktor, dan perlu dicatat bahwa faktor-faktor ini bisa bervariasi tergantung pada konteks regional, sosial, dan ekonomi. Beberapa penyebab umumnya mungkin termasuk:
1.Ketidakpahaman:
Kurangnya pemahaman masyarakat terkait prinsip-prinsip perbankan syariah dapat membuat orang enggan menggunakan layanan tersebut.
KEMBALI KE ARTIKEL