Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KSM-T Unisma Melakukan Pelatihan Inovasi Pembuatan Cookies dari Tempe di Desa Beji

24 Februari 2023   13:01 Diperbarui: 24 Februari 2023   13:03 152 2
Kegiatan pelatihan inovasi pembuatan cookies dari tempe merupakan salah satu program kerja dalam kegiatan mahasisawa Kandidat Sarjana Mengabdi Tematik (KSM-T) kelompok 67 di Desa Beji, Kecamatan Junrejo, Kota Batu. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan edukasi kepada masyarakat guna menciptakan produk inovasi dengan menggunakan bahan tempe yang merupakan ikon dari Desa Beji. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Minggu, 19 Februari 2023 yang dimulai pada pukul 09.00 WIB sampai selesai bertempat di Balai RW 5 Desa Beji.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun