Diabetes melitus merupakan salah satu penyakit yang tidak jarang menjangkiti masyarakat. Penyakit ini tidak mengenal umur dan tempat, penyakit ini juga bisa menyerang kita kapan saja. Menurut
International Diabetes Federation (IDF), pada 2021 dari 179.720.500 total penduduk, 10,8% diantaranya adalah pengidap diabetes melitus. Jumlah yang tidak sedikit tentunya. Indonesia juga menempati urutan keenam dari sepuluh negara dengan jumlah pasien diabetes tertinggi, yang diperkirakan masih akan terus meningkat pada tahun-tahun berikutnya.
KEMBALI KE ARTIKEL