Madura, pulau seluas 4,250 kilometre persegi disebelah timur laut Pulau Jawa ini, memilki kekayaan kuliner yang tidak kalah cita rasanya dari daerah lain di Indonesia. Jika kita ingin menyebutkan, tidak hanya soto dan sate saja yang menajadi makanan kuliner khas Madura. Akan tetapi masih banyak kuliner-kuliner lainnya yang memilki keunikan cita rasa dan bubu-bumbu tersendiri.