Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pandemi Mengakibatkan Kegiatan Pembelajaran di Sekolah Dasar Menjadi Tidak Optimal

16 Juni 2021   23:18 Diperbarui: 16 Juni 2021   23:23 61 2
Adanya Virus covid-19 yang pertama muncul di daerah Wuhan China, kini telah menyebar di Negara Indonesia yang sangat berdampak sekali bagi seluruh warga Indonesia, dampaknya mulai dari perekonomian, terjadinya pemecatan bagi pegawai-pegawai karena pengurangan jumlah karyawan dan sekolah juga ikut berdampak karena virus covid-19 yang semakin hari semakin menyebar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun