Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Kajian Analisis Wacana Tekstual dan Kontekstual

5 Juni 2024   22:57 Diperbarui: 5 Juni 2024   23:21 51 0
Analisis wacana merupakan sebuah proses dalam studi bahasa yang mempelajari suatu teks untuk memahami makna yang terkandung di dalamnya, baik secara tersirat maupun tersurat. Makna tersebut akan digunakan dalam mempengaruhi para pembaca. Analisis wacana merupakan salah satu alat yang dapat memberikan pemahaman pada seseorang terkait struktur, konteks, dan makna atau maksud dibalik kata, serta mengetahui bagaimana bahasa sangat berpengaruh pada pikiran, sikap, dan tindakan seseorang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun