Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Hancurkan Nyawaku Jangan Hancurkan Mentalku

5 Maret 2023   17:14 Diperbarui: 3 Juli 2023   12:46 242 9

https://behealthiers.com/f/f9/3b/f93b2f6ebe3bb0154f18204b276b322e.jpg

Hancurkan Nyawaku Jangan Hancurkan Mentalku


Tidak semua manusia ingin di lahirkan

Tidak semua manusia ingin sendirian

Dengan dalih hidup adalah ujian

Namun sebenarnya membekas luka goresan

Dunia tidaklah sekejam ini

Tuhan juga tidak pernah melukai

Hanya saja segelintir orang yang membenci

Tampa tau efek jera di ujung jemari

Mentalku hancur

Sakit pedih sudah tidak dapat terukur

Banyak tekanan,tuntutan yang menyambar

Hanya di tekan untuk Bersabar

Hancurkan saja nyawaku

Tapi jangan mentalku

Jangan karena egomu

kini pupus sudah harapanku


Wonosobo, 05 Maret 2023

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun