Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas Pilihan

Santri Dakwahnya ke Benda Mati? Kok?

6 Desember 2024   21:41 Diperbarui: 6 Desember 2024   21:43 100 0
Yogyakarta --- Berdakwah tentunya bukan hal yang asing bagi kita. Bahkan, di era sekarang, dakwah menjadi hal yang begitu penting untuk generasi muda saat ini. Seperti, yang Penulis lihat hari ini di Yogyakarta, tepatnya di Masjid Gedhe Kauman dan Pasar Ngasem. Puluhan hingga ratusan santri sedang berdakwah kepada masyarakat sekitar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun