Beras yang merupakan bahan dasar dari nasi diakui sebagai makanan pokok bangsa kita. Banyak orang bilang, belum bisa disebut makan kalau belum makan nasi. Bahkan tak jarang mengonsumsi nasi yang mana merupakan sumber karbohidrat berbarengan dengan karbo lain seperti makan nasi pake mie, makan nasi campur sushi, nasi lauk cireng nasi dan masih banyak hal unik lainnya.
Padahal sebenarnya negeri kita ini juga kaya akan sumber daya alam yang melimpah terutama tetumbuhan sumber energi selain "nasi". Berikut ini beberapa alternatif supaya tidak bergantung pada nasi saja.
1. Jagung
KEMBALI KE ARTIKEL