Mohon tunggu...
KOMENTAR
Seni Pilihan

Proses Pembuatan Kerajinan Sabun Doraemon

22 September 2023   21:55 Diperbarui: 22 September 2023   22:16 478 1
Di pagi hari, Andi baru bangun dari tidurnya yang nyenyak. Lalu, ia pergi untuk sarapan. Setelah itu, ia akan bersiap-siap untuk mandi. Saat di kamar mandi, muncul suatu ide di kepalanya. Ia mencoba untuk membuat sabun batang yang ia gunakan supaya menarik. Lalu, setelah ia mandi, ia pun mengambil ponselnya lalu membuka Google dan menemukan situs ide mengukir sabun batang. Lalu, akhirnya ia memutuskan untuk membuat sabun Doraemon untuk membuat pengalaman saat ia sedang mandi lebih menyenangkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun