Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Hegemoni Budaya Terhadap Klaim Batik Dari Miss World 2021 Asal Malaysia

16 Januari 2022   19:26 Diperbarui: 16 Januari 2022   19:28 210 0
Batik adalah kain yang berasal dari Jawa, nama batik sendiri berasal dari bahasa jawa, yaitu "amba" yang artinya menulis dan "titik". Yang kalau disimpulkan adalah menulis titik-titik diatas kain. Batik adalah sebuah karya seni yang berasal dari kain-kain yang telah dilukis menggunakan bahan malam (lilin panas) serta canting sebagai alat serta bahan pembuatannya. Batik sekarang telah menjadi warisan budaya Indonesia yang telah diakui dunia dan UNESCO (United Nations Educational Scientific and Cultural Organisation) dalam kategori "Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Nonbendawi".

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun