Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Peran Guru PPKn dalam Membentuk Karakter Bangsa

15 Agustus 2022   09:34 Diperbarui: 15 Agustus 2022   09:39 137 1
Secara epistemologis, Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) dipahami sebagai konsep Civic/citizenship education. Pendidikan merupakan upaya manusia dengan sadar yang bertujuan Untuk menumbuh kembangkan potensi individu agar menjadi anggota masyarakat dan warga Negara yang cerdas. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun