Sebelumnya, saya ingin menegaskan bahwa  kata ngeces pada judul diatas bukanlah
nge-charge atau mengisi daya  seperti yang setiap hari kita lakukan pada ponsel kita. ngeces atau
ngowoh (jawa) merupakan suatu kondisi yang ditandai dengan keluarnya air liur tanpa disadari. Normalnya,  ngeces terjadi pada balita usia 0 - 1 tahun. Nah, lantas bagaimana dengan anak yang ngeces pada usia lebih dari 1 tahun? Benarkah itu disebabkan karena ibu yang dulu ngidamnya  tidak terpenuhi? Ternyata, hal itu merupakan mitos yang tidak benar.
KEMBALI KE ARTIKEL