Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Tips Mendapatkan Sertifikasi Digital Marketing

16 Juni 2023   15:13 Diperbarui: 16 Juni 2023   15:21 271 0
Perkembangan teknologi digital mengantarkan dunia pada zaman digitalisasi dimana seluruh kegiatan manusia dapat dilakukan dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi digital yang terus berkembang, tidak hanya aktivitas bersosial di dunia maya namun saat ini kegiatan digital berkembang lebih pesat, termasuk kegiatan pemasaran suatu produk atau jasa dapat dilakukan melalui media digital dengan memanfaatkan website dan sosial media. kegiatan pemasaran melalui media digital ini disebut dengan Digital Marketing. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun