Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno Pilihan

Transformasi Hidup Warga terhadap Sanitasi Lingkungan Ketersediaan Jamban dari Ketiadaan Menjadi Kenyamanan

21 November 2024   14:26 Diperbarui: 5 Desember 2024   07:51 164 1
Sanitasi lingkungan masih menjadi isu penting di berbagai daerah di Indonesia, termasuk Kabupaten Jember. Salah satu dari sanitasi yang baik adalah ketersediaan jamban dan toilet yang layak, serta ketersediaan air bersih yang memadai. Tidak adanya fasilitas ini bisa berdampak yang sangat besar pada kesehatan masyarakat, terutama di kawasan pedesaan atau pemukiman padat penduduk. Selain itu, kurangnya akses terhadap jamban dapat menyebabkan berbagai masalah, mulai dari meningkatnya risiko penyakit menular, pencemaran lingkungan, hingga kualitas hidup menurun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun