Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

KKN UIN Walisongo Melakukan Kunjungan UMKM Keripik Pisang di Desa Mranggen-Demak

18 Juli 2023   07:11 Diperbarui: 18 Juli 2023   07:15 238 4
(Mranggen-Demak) kewirausahaan adalah salah satu pekerjaan yang  diminati banyak orang termasuk di masyarakat Mranggen. Kewirausahaan sangat penting yang dapat dikategorikan sebagai kebutuhan, selain itu juga dapat memberikan peluang usaha bagi mereka yang masih belom memiliki usaha / pengangguran. Dalam mengembangkan usaha yang digeluti memang membutuhkan kesabaran dan ketelatenan jika ingin menuju puncak kesuksesan, seperti yang digeluti oleh Ibu Robiyyah selaku pemilik usaha kripik pisang di desa Mranggen.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun