Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Membangun Edukasi, Kreativitas, dan Kepedulian Sosial di Desa Gunung Picung, KKN Kelompok 09 Universitas Budi Luhur

18 Agustus 2024   21:53 Diperbarui: 18 Agustus 2024   22:14 219 0
Pada minggu pertama program Kuliah Kerja Nyata (KKN), kegiatan dimulai dengan keberangkatan ke lokasi KKN pada hari Senin, 15 Juli 2024. Setibanya di desa, tim KKN akan mengunjungi Balai Desa untuk mengkonfirmasi kedatangan dan bertemu dengan Sekretaris Desa, Pak Pibda. Selanjutnya, mereka akan mengunjungi sekolah-sekolah untuk menyerahkan surat yang berkaitan dengan kegiatan mengajar dan penyuluhan. Selain itu, mereka juga akan mengikuti kegiatan pengajian bulanan desa yang diadakan di Balai Desa dan bertemu dengan Pak RT untuk membahas program kerja yang akan dilaksanakan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun