Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dampak Pola Asuh terhadap Psikologi Anak

16 Juni 2022   14:45 Diperbarui: 16 Juni 2022   14:48 769 0
Mengasuh dan mendidik anak adalah suatu tugas mulia yang tidak pernah lepas dari berbagai rintangan dan tantangan. Anak merupakan individu yang memiliki jiwa sendiri, serta mempunyai hak untuk tumbuh dan berkembang secara optimal. Dunia anak selalu penuh dengan kejutan, serba ingin tahu, selalu mengeksplorasi serta dunia bermain dan belajar. Lingkungan sosial pertama yang ditemui anak sejak mereka lahir ke dunia ialah keluarga. Lingkungan keluarga pertama terdiri dari Ayah, Ibu dan diri anak itu sendiri. Hubungan antara individu dengan kedua orangtuanya dapat dikatakan sebagai hubungan timbal balik dimana terdapat interaksi di dalamnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun