Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Tuhan dan Tuan Kata

21 Agustus 2021   02:04 Diperbarui: 21 Agustus 2021   02:16 125 11
Dari seberang
waktu mengalir
seperti sungai-sungai
dan manusia mengisinya
dengan tempayan-
tempayan yang
mereka punya:
dengan suka-suka—
dengan brutalnya

namun manusia
banyak merasakan
kehilangan:
kata-kata tuannya sudah
tak lagi indah

yang oleh karenanya
semua bisa dipulihkan;
pun bisa dibinasakan

Tuhan menyaksikan
dengan mimik datar.

— KK

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun