Skabies atau kudis adalah penyakit yang ditandai dengan munculnya ruam, terasa gatal, bersisik, dan kulit berjerawat. Penyakit kulit ini mudah sekali untuk menular jika barang yang digunakan oleh penderita, digunakan juga oleh individu yang sehat. Apabila sudah menetap ke fase kronis nya, akan muncul nanah pada kulit yang dikelilingi dinding tebal dan kemerahan di sekitarnya.
KEMBALI KE ARTIKEL